Lembar belajar geometri ini berisi pengenalan mengenai keliling bangun. Cocok untuk anak SD yang sedang belajar mengenai luas dan keliling. Tersedia soal gambar menghitung bangun tak beraturan
Usia :
SD kelas 4
Untuk orang tua :
- Tersedia kunci jawaban
Bahan-bahan :
- Alat tulis
- Lembar kerja
Cara membuat :
- Download dan print lembar kerja disini
- Kerjakan sesuai petunjuk pada lembar kerja
Advertisements